
Kali ini dalam blog saya akan membahas persoalan tersebut.Saya sering banget denger kata “jangan pernah buang-buang waktu karena waktu adalah uang”Nilai uang terhadap waktu (Time Value of Money) adalah nilai waktu dari uang, didalam pengambilan keputusan jangka panjang, nilai waktu memegang peranan...